Rekayasa Perangkat Lunak

Logo Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak
  1. Visi
    Menjadikan Kompetensi Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak yang unggul dalam bidang Teknologi Informasi yang berwawasan wirausaha, religius, serta kompetitif dan mampu memberikan kontribusi kepada sekolah dan masyarakat.
  2. Misi
    1. Membentuk SDM teknologi informasi berwawasan global yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan YME.
    2. Menyelenggarakan pendidikan yang menghasilkan sumber daya manusia yang profesional dibidang teknologi informasi.
    3. Meningkatkan pelaksanaan pembelajaran melalui pengembangan kewirausahaan.
    4. Mengembangkan potensi siswa melalui pembinaan mental keagamaan dan kedisiplinan
    5. Melaksanakan layanan prima dalam pengelolaan kompetensi keahlian melalui Sistem Manajemen Mutu ISO.
    6. Menghasilkan produk pelayanan di bidang teknologi informasi yang bermanfaat bagi sekolah.
  3. Ketua Jurusan
Ketua Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak
NIP
1985061 020110 1 2001
NUPTK
2942763664300062
Nama Lengkap
Sri Sayuningsih, M.Kom.
Riwayat Pendidikan

S1 Teknik Informatika ; S2 Sistem Informasi

Sertifikasi Guru
2018
Sertifikasi Profesi
Assesor Metodologi BNSP 2018
Mata Pelajaran Diampu
1. Konsentrasi Keahlian
 
1. Pemrograman Web dan Perangkat Bergerak

D. Periodesasi Ketua Jurusan

  1. Lili Ramlli, Drs
    Tahun 2007 – Tahun 2015
  2. Agus Wahyuddin, S.T., M.Kom.
    Tahun 2015 – 2023
  3. Sri Sayuningsih, M.Kom.
    Tahun 2023 – Sekarang

E. Guru Produktif

  1. Agus Wahyudin, S.T., M.Kom.


    Pendidikan
    S1 – Teknik Komputer
    S2 – Rekayasa Sistem Informasi
    Mata Pelajaran Diampu :
    1. Dasar Program Keahlian
  2. Iis Trisno Iskandar, S.Pd.

    Pendidikan
    D3 Manajemen Informatika
    S1 Pendidikan Ekonomi
    Mata Pelajaran Diampu
    1. Pemrograman Berorientasi Objek
  3. Erwin Agustiana Yusuf, S.Pd.

    Pendidikan
    S1 – Pendidikan TIK
    Mata Pelajaran diampu
    1. Konsentrasi Keahlian RPL
    2. Pemrograman Web dan Perangkat Bergerak
  4. Yani Suryani, S.Pd.

    Pendidikan
    1. D3 – Manajemen Informatika
    2. S1 – Pendidikan Ekonomi
    Mata Pelajaran diampu :
    1. Pendidikan Kewirausahaan
    2. Basisi Data
    3. Mata Pelajaran Pilihan : Metaverse
  5. Nanung Nurjanah, S.Kom.

    Pendidikan
    S1 – Sistem Informasi
    Mata Pelajaran Diampu :
    1. Konsentrasi Keahlian
    2. Pemrograman Web dan Perangkat Bergerak
  6. Oya Suryana,S.E, M.Kom.

    Pendidikan
    S1 – Akuntansi
    S2- Sistem Informasi
    Mata Pelajaran Diampu :
    1. Database
  • Prestasi
    1. Juara II LKS Kabupaten Tahun 2018 Bidang Lomba Web Desain dan Development
    2. Juara III LKS Kabupaten Tahun 2018 Bidang Lomba IT Software Solutions For Bussiness
  • Fasilitas Program Keahlian
    1. Laboratorium Praktek
    2. Free Wifi
  • Profil Lulusan
    1. Web Programmer
    2. Dekstop Programmer
    3. Mobile Programmer
    4. Database Administrator